Acces Poin dari smartphone Android
Disini saya akan berbagi sedikit ilmu tentang gimana seh memaksimalkan smartphone android, dalam fiturnya smartphone android dapat difungsikan sebagai acces point wi-fi, untuk cara ini saya mempraktekan menggunakan smartphone samsung.
Berikut cara-cara penggunaanya:
Masuk kedalam pengaturan smartphone anda
Pilih untuk pengaturan nirkabel dan jaringan
Pilih menu Tethering dan portable hotspot
Pilih menu hotspot wi-fi portable
Pilih menu Konfigrasi Hotspot Wi-fi Portable kemudian isi SSID Jaringan (nama bebas sesui selera anda)
Pilih kemananan jaringan yg anda inginkan Open dan WPA2PSK
untuk WPA2 PSK beri password untuk keamanan jaringan anda kemudian simpan
apabila anda sudah memiliki identitas jaringan untuk penggunaan cukup memberi centang pada menu Hotspot Wi-fi Portable maka anda sudah bisa memanfaatkan smartphone anda sebagai acces point
Kamis, 19 September 2013
Acces Point Dari Smartphone Android
Related Posts:
Cara Merubah file documen menjadi PDFBerikut cara merubah file documen kedalam bentok PDF, cara ini cukuplah mudah dengan ketentuan komputer anda telah terinstal Open Office karena pada a… Read More
"Pengembangan Aplikasi ujian Sertifkasi Bidang Teknologi Informasi Berbasis Wirelles Application Protocol" "Pengembangan Aplikasi ujian Sertifkasi Bidang Teknologi Informasi Berbasis Wirelles Application Protocol"ABSTRAKSI Persaingan dunia kerja sema… Read More
Cara Instal Avira Free AntivirusSalam teknologi buat kawan-kawan semua, aku ingin sedikit berbagi ilmu semoga bermanfaat buat kita semua, be4rikut sedikit gambaran cara menginstal an… Read More
Acces Point Dari Smartphone AndroidAcces Poin dari smartphone Android Disini saya akan berbagi sedikit ilmu tentang gimana seh memaksimalkan smartphone android, dalam fiturnya smartph… Read More
Aplikasi BBM untuk GingerbreadSemangat Pagi.... Para pengguna smartphone dengan versi lama atau gingerbread jangan kawatir kalau anda tidak bisa merasakan aplikasi Blackberry … Read More
0 komentar:
Posting Komentar